Widget HTML Atas

10 Contoh Soal Tentang Jaringan Internet

   Ini saya mempunyai 10 soal tentang jaringan internet, saya rasa tidak ada salahnya untuk membagikan kepada temen - temen semua. Siapa tau diantara yang baca bisa lebih dalam memperlajarinya. simak 10 soal tentang jaringan komputer..

1.   Server merupakan perangkat …
a. Keras
b. Lunak
c. Software
d. Hardcase

2.   Perangkat keras server mempunyai fungsi sebagai …
a. Sistem administrator
b. Menjalankan Komputer
c. Pengoordinasi tugas workstation
d. Jaringan Komputer

3.   Kabel jaringan paling banyak digunakan adalah ….
a. Kabel STP
b. Kabel UTP
c. Kabel Coaxial
d. Kabel Fiber Optic

4.   Yang berfungsi sebagai melayani dan mengatur jaringan komputer adalah ….
a. Client
b. Server
c. Work Station
d. Computer

5.   Sebelum kita membuat jaringan, harus menginstal … terlebih dahulu.
a. Program
b. Microsoft
c. Kartu Jaringan
d. Modem

6.   Bagaimana cara melihat proses install kartu jaringan apakah berjalan dengan benar, menggunakan ….
a. Control Panel
b. Direktori
c. Device Manager
d. My Computer

7.   Wizard adalah ….
a. Mempermudah dan Mempercepat Proses Instalasi
b. Mempermudah Pengetikan
c. Mempercepat Jaringan Internet
d. Agar Software Lebih Ringan

8.   Salah Satu jenis protocol ialah ….
a. TCP/IP
b. Network
c. Internet
d. Server

9.   LAN singkatan dari ….
a. Located Area Networking
b. Local Area Networking
c. Local Area Network
d. Local Area Networked

10. Perangkat - perangkat keras internet adalah ....
a. Komputer
b. Modem
c. Benar semua
d. Salah semua

Pembahasan kali ini sampai sini saja ya, apabila ada saran saya harus buat apa komen dibawah ya. Terimakasih sudah berkunjung diblog saya, mudah - mudahan contoh soal - soal ini dapat berguna bagi kalian ya..